Sabtu, 22 April 2017

Fisiologi Alat Kelamin Jantan

Fisiologi Alat Kelamin Jantan


Hasil gambar untuk kelamin jantan
embriologisemesta.blogspot.com


terdiri dari:
- alat kelamin utama : gonad / testes
- saluran alat kelamin : epididymis, vas deferens, ampula dan urethra
- kelenjar asesoris : vesikularis, prostata dan bulbo urethralis (cowper)
- alat kelamin luar : penis, preputium dan skrotum

1) testes berfungsi untuk:
a) reproduktif, menghasilkan spermatozoa yang dihasilkan oleh tubulus seminiferus
b) fungsi endokrin, menghasilkan hormon jantan / androgen

Hasil gambar untuk morfologi tubulus seminiferus
embriologisemesta.blogspot.com

didalam tubulus seminiferus terjadi proses spermatogenesis (yaitu proses pembentukan spermatozoa mulai dari spermatogonium sampai menjadi spermatozoa disertai dengan aktivitas hormon tertentu). proses spermatogenesis dibagi menjadi dua bagian. yaitu:
-          spermatocytogenesis yaitu proses pembentukan spermatogomium sampai menjadi spermatid)
-          spermiogenesis yaitu proses pembentukan spermatid sampai menjadi spermatid.

Hasil gambar untuk proses spermatogenesis
jelaskanperbedaan.blogspot.com



2) epididymis, berfungsi sebagai :


Hasil gambar untuk anatomi epididimis hewan
go-livestock.blogspot.com
  1. transportasi
  2. konsentrasi
  3. pendewasaan
  4. penyimpanan


3) duktus  deferens, menghubungkan epididimis dengan urethra

Hasil gambar untuk ductus deferens
https://www.memrise.com
- ampula ductus deferens
  didapatkan pada : sapi, kuda, domba, kambing
  tidak ada pada : anjing, kucing
Hasil gambar untuk ampulla ductus deferens
https://upload.wikimedia.org

 - colliculus seminalis fungsinyan mencegah semen masuk ke vesica urinaria dan mencegah bercampurnya semen dengan semen sama urine.

4) skrotum berfungsi sebagai peredam kejut dan thermoregulator

5) kelenjar asesoris

- vesikula seminalis/ vesikularis
terdapat sepasang, lumennya bermuara ke urethra dan mensekresikan cairan keruh yang mengandung protein, kalium , asam sitrat, fruktosa, dan beberapa enzim dengan pH 5.7 - 6.2. sekresi kelenjar ini membentuk 50% volume ejakulat sapi.

- prostata
Kelenjar prostat mensekresikan suatu zat berupa cairan encer yang berwarna putih menyerupai susu hingga keabu-abuan. Cairan ini disekresikan melalui saluran ejakulasi untuk bersatu dengan cairan yang diproduksi oleh vesikula seminalis. Kelenjar prostat ini menyumbangkan sekitar 30% dari total volume air mani yang diproduksi.

- cowper/bulbourethralis
Kelenjar ini memproduksi cairan kental yang jernih dan bersifat basa ke dalam uretra. Hasil sekresi kelenjar ini berkontribusi sekitar 5% dari air mani. Cairan mukus jernih ini memiliki fungsi sebagai penetral urin asam yang tertinggal di dalam uretra dan juga berfungsi sebagai cairan lubrikasi pada uretra. Kelenjar cowper dapat ditemui hampir disemua mamalia jantan, namun tidak ditemui pada anjing.




6) urethra
saluran sekretoris bersama untuk urin dan  semen

7) penis
berfungsi pengeluaran urin & peletakan semen
penis tdd : akar, badan dan ujung
bagian ujung penis : glans penis
bagian penis tdd :
bagian dorsal   : corpus cavernosum    
                                       penis
bagian ventral : corpus cavernosum
                                       urethrae
kedua corpus menyatu dibagian glans penis disebut : corpus fibrosum
tipe penis
1. fibroelastis
      (sapi, domba, kambing, kerbau, babi)
2. vaskuler
       (kuda, gajah, primata)

Hasil gambar untuk tipe tipe penis hewan
http://2.bp.blogspot.com

- vaskularisasi penis oleh :
     a. pudenda interna, a. obturator,
     a. pudenda eksterna
- inervasi : saraf otonom plexus pelvicus,
                      saraf pudenda & hemoroidalis
- preputium
invaginasi berganda dari kulit yg  menyelubungi bagian bebas penis sewaktu tidak ereksi  dan bagian caudal sewaktu ereksi
sekresi cairan kental berlemak dari epitel kelenjar dinding preputium bercampur bakteri pembusuk : smegma preputii




Tidak ada komentar:

Posting Komentar